HardwareCara Memperbaiki Pesan Error Printing di Windows 10

Cara Memperbaiki Pesan Error Printing di Windows 10

Masalah besar yang muncul setelah kita melakukan update pada windows 10 adalah terjadinya ketidakcocokan perangkat yang terhubung ke komputer salah satunya adalah Printer. Anda akan melihat bahwa beberapa perangkat Anda tidak berfungsi secara normal, termasuk di antaranya adalah Printer. Salah satunya adalah pesan “error Printing” hal ini muncul ketika mencoba mencetak suatu file dari komputer Windows 10 mereka yang baru saja di update. Umumnya kesalahan ini tidak disertai dengan pesan error apa pun dan proses juga dapat dilihat pada antrian dekumen printer.

Banyak hal yang bisa menjadi penyebab error printing di windows 10 ini. Pada artikel ini, kami akan mengeksplorasi alasan mengapa printer Anda mengalami  “Error Printing” dan beserta  Solusinya :

1. Solusi pertama: Update Driver USB Anda

Jika printer Anda berfungsi dengan normal di komputer lain, maka driver USB Anda bisamenjadi penyababnya. Lakukan Update pada Driver USB Anda .

2. Solusi Kedua : Lakukan restart pada spool printer dan hapus Antrian pencetakan

Dengan Merestart spool printer juga dapat mengatasi masalah Pesan error printing ini caranya :

– Tekan Tombol Windows Start +  R untuk membuka jendela Run

– Ketik “services.msc”

– Gulir ke bawah dan cari “Print Spooler”

– Klik kanan pada “Print Spooler”, lalu pilih “Stop”  klik lagi dan pilih “Start” dan kemudian klik “My Computer” untuk membuka jendela Windows Explorer.

–  Arahkan pada direktori C: \ WINDOWS \ system32 \ spool \ PRINTERS  Jika ada muncul pesan klik saja “Continue” Kemudian hapus semua file yang ada pada  direktori Printers.

 Restart Komputer

– Dan Restart Juga Printer Anda.

KATEGORI

Artikel Lainya

Rekomendasi Artikel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini