Banyak pengguna laptop ASUS bertanya
pada bacolah.com kenapa baterai laptop ASUS tidak mengisi dan pada Indikator
baterai pada laptop mengatakan “plugged in, not charging” bahkan ketika adaptor
AC terhubung ke laptop.
Masalah ini sangat membuat kita
bingung. Tapi jangan khawatir. Banyak
orang telah menyelesaikan masalah erro “plugged in, not charging”pada laptop
ASUS dengan solusi di bawah ini :
Periksa Adaptor dan kabel charger laptop
Seperti notifikasi yang muncul : “plugged in, not charging” artinya baterai sudah dicolokkan tetapi tidak terisi daya, jadi pastikan untuk menghubungkan adaptor Anda dengan benar dan pas, agar terdeteksi oleh laptop.
Penyebab utama dari masalah ini adalah pada adaptor charger atau kabel charger laptop Anda rusak, oleh karena itu coba periksa lebih teliti pada bagian kabel dan charger apakah ada bagian kabel yang sobek, Jika tidak ada yang sobek hampir dipastikan adaptor charger Anda rusak, Sebelum Anda mengganti adaptor baru . Pastikan anda sudah mencoba solusi dibawah ini terlebih dahulu :